Artikel

Sosialisasi Kartu Pedagang Produktif di Desa Ngrancang

04 Maret 2021 17:40:44  Admin Desa  106 Kali Dibaca  Berita Desa

Salah satu program andalan Pemerintah Kabupaten Bojonegoro dibawah kepemimpinan Bupati Anna Muawanah adalah program Kartu Pedagang Produktif (KPP). 

Pada Kamis (04/03/2021) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-110 Kodim 0813 Bojonegoro mengadakan kegiatan sosialisasi KPP yang bertempat di Balai Desa Ngrancang dengan jumlah peserta 50 orang. 

Kegiatan yang dipimpin langsung dari Dinas Perdagangan ini juga melayani pencetakan KPP bagi warga yang memiliki usaha tapi belum memiliki KPP. 

Pihak Dinas Perdagangan juga menjelaskan bahwa program KPP ini bertujuan untuk memberdayakan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) guna menumbuhkan ekonomi masyarakat melalui fasilitasi akses permodalan, pelatihan kewirausahaan, kemudahan akses kemitraan, kemudahan mengurus perijinan usaha, dll. 

"Semoga dengan pelatihan ini, para pedagang segera mendapat KPP, sehingga nantinya bisa mempermudah akses kemitraan, kemudahan pelayanan perijinan usaha, serta mendapatkan sertifikasi produk dan fasilitas hak paten." Ungkapnya

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Info Umum

Wilayah Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Kantor Desa
Alamat : Jalan Desa Nomor 1 Rt 006 Rw 001 Desa Ngrancang
Desa : Ngrancang
Kecamatan : Tambakrejo
Kabupaten : Bojonegoro
Kodepos : 62166
Telepon :
Email : desangrancang@gmail.com